Guiding Block (Jalur Disabilitas) Trotoar merupakan sebuah jalur khusus bagi kaum disabilitas khususnya penyandang tunanetra. Jalur ini biasa kita jumpai di area trotoar, taman, stasiun, dan tempat-tempat layanan publik lainnya. Guiding block terdiri dari ubin-ubin yang disusun secara memanjang searah jalan. Ubin-ubin tersebut dibuat dengan pola-pola bertekstur sebagai penuntun dan pemberi petunjuk bagi disabilitas. Polanya sangat sederhana, yakni line type dan spot/ dot type.
Spesifikasi | Detail |
---|---|
Bahan Metal Casting | – |