Adanya Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) masyarakat dapat membangun kembali pondasi ekonomi sebagai pemulihan perekonomian. Hal ini menjadi salah satu strategi yang paling efektif, bukan hanya sekedar sebagai pelengkap jual beli, tetapi mampu menjadi pusat aktivitas ekonomi bagi masyarakat. Terutama pada saat menghadapi krisis ekonomi. Mengapa UMKM sebagai Kunci Pemulihan Ekonomi? UMKM sering kali […]

